Selasa, 01 Oktober 2013

cara menampilkan subtitle


 


 apa enak kalau nonton Film tanpa subtittle,walaupun kita bisa berbahasa inggris.
Saya akan menjelaskan cara memasukkan subtittle ke dalam film :
Pertama kita download terlebih dahulu subtitte film yang kita inginkan.
Jika file masih dalam bentuk rar atau zip, maka ekstract lah dahulu dengan menggunakan aplikasi Winrar

  • Pindahkan file film dan subtitlenya ke dalam satu folder. Nama film dan subtitlenya harus sama. Misalkan filmnya berjudul Knowing.avi, maka subtitlenya = knowing.srt.
  • Kemudian putar filmnya dengan Windows Media Player. subtitle otomatis akan keluar.

Semoga  Bermanfaat Yah ^-^

Jangan Lupa Bersholawat :)